Menu

Mode Gelap

Berita Bolmong

2018, Bolmong Berpeluang Rekrut 1.474 CPNS


16 Nov 2017 06:11 WITA


 Aldy Pudul Perbesar

Aldy Pudul

Aldy Pudul

BOLMONG– 2018 mendatang Pemkab Bolmong berpeluang merekrut Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Hal itu diungkapkan Kepala Bidang Pendidikan dan Pengembangan Karir BKPP, Aldy Pudul.

“Sudah dapat informasi dari Pemerintah Pusat, kemungkinan merekrut CPNS itu ada. Kebutuhan telah kami usulkan ke pusat 1.474 CPNS,” ungkap Pudul, Kamis (17/11/2017) di kantornya.

Kapan perekrutan CPNS dibuka, Aldy mengatakan, baru akan diketahuui padarapat koordinasi nasional (Rakornas) kepegawaian se-Indonesia tahun depan.

“Dengan kurangnya tenaga guru dan kesehatan di Bolmong, peluang kita merekrut besar sekali. Kita tunggu saja rakornas nanti,” ujarnya.

Warga Bolmong yang punya keinginan menjadi PNS, sudah harus mempersiapkan diri dari sekarang. (vdm)

Komentari
Artikel ini telah dibaca 8 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Pj Walikota Kotamobagu Serahkan LKPD TA 2023 ke BPK RI Perwakilan Sulut

28 Maret 2024 - 23:46 WITA

Pemkab Bolmong Gelar Peringatan Nuzulul Qur’an di Desa Tanoyan Selatan

28 Maret 2024 - 23:33 WITA

Pemkab Muba Gerak Cepat Serahkan Bantuan Korban Kebakaran di Kelurahan Mangun Jaya

27 Maret 2024 - 23:25 WITA

Program Mudik Gratis Pj Bupati Apriyadi untuk Warga Perantauan Full Booking

26 Maret 2024 - 22:04 WITA

Walikota Bersama Jajaran Pemkot Kotamobagu Berbagi Takjil ke Masyarakat

26 Maret 2024 - 21:01 WITA

Satlantas Polres Kotamobagu dan Dishub Lakukan Penertiban Sejumlah Parkir Liar

26 Maret 2024 - 14:40 WITA

Trending di Berita Daerah