Menu

Mode Gelap

Berita Kotamobagu

Banggar Marathon Bahas APBD Bersama SKPD


29 Nov 2019 13:14 WITA


 Banggar Marathon Bahas APBD Bersama SKPD Perbesar

KOTAMOBAGU– Draf Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Anggaran Belanja dan Pendapatan Daerah (APBD) Kotamobagu Tahun 2020 mulai dibahas oleh Badan Anggaran (Banggar) bersama Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), Kamis (28/11/2019) kemarin.

Satu persatu program dan kegiatan di SKPD diperiksa dan dikoreksi oleh Banggar. Agar efektif dan semua usulan SKPD yang termuat dalam draft Ranperda diteliti dengan baik, Banggar dibagi dua tim.

Siang sampai malam proses pembahasan dilakukan. Kegiatan yang dianggap tidak wajar maupun belum menjadi prioriitas dihapus oleh Banggar.

Sementara yang menjadi prioritas tetapi tidak diusulkan dimasukkan oleh Banggar. Itu merupakan bagian dari fungsi penganggaran yang melekat kepada DPRD.

Ketua Banggar sekaligus ketua DPRD Kotamobagu, Meiddy Makalalag mengatakan, pihaknya ingin APBD Tahun 2020 pro terhadap kepentingan publik atau masyarakat Kotamobagu.

Karena Meiddy menegekan kepada anggota Banggar agar meneliti dengan seksama semua usulan program dan kegiatan yang ada.

“Taka da keraguan bagi kami di Banggar DPRD mencoret kegiatan-kegiatan yang belum terlal penting. Kita dahulukan yang jadi prioritas dan betul-betul berpihak untuk masyarakat,” kata Meiddy. (bto)

Komentari
Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Kotamobagu Terdampak Sebaran Abu Vulkanik Gunung Ruang, Pemkot Imbau Warga Gunakan Masker Saat Beraktifitas di Luar

30 April 2024 - 15:04 WITA

Turnamen Sepakbola Walikota Cup 2024 Segera Digelar! Ini Biaya Pendaftaran Peserta

30 April 2024 - 12:32 WITA

Pj. Walikota Kotamobagu Ikuti Evaluasi Kinerja Penjabat Kepala Daerah di Kemendagri

30 April 2024 - 06:34 WITA

Pemkot Gelar Nobar! Pj. Walikota Kotamobagu Ajak Masyarakat Doakan dan Dukung Timnas U-23 di Laga Semifinal Nanti Malam

29 April 2024 - 16:31 WITA

Dapat Izin MNC, Pemkot Ajak Masyarakat Dukung Timnas U-23 dengan Nobar di Alun-alun Boki Hontinimbang

29 April 2024 - 16:21 WITA

DPMD Kotamobagu Ungkap Distribusi Logistik Pikades Besok Dikawal TNI-POLRI

Bersama Pj. Walikota, Mekal Turut Sambut Kedatangan Kapolda Sulut di Kotamobagu

26 April 2024 - 21:11 WITA

Trending di Berita Daerah