Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Mahasiswa Obrak- abrik Ruang Paripurna DPRD Kotamobagu


3 Apr 2017 03:52 WITA


 Sejumlah fasilitas kantor DPRD Kotamobagu dirusak Mahasiswa Perbesar

Sejumlah fasilitas kantor DPRD Kotamobagu dirusak Mahasiswa

Sejumlah fasilitas kantor DPRD Kotamobagu dirusak Mahasiswa
Sejumlah fasilitas kantor DPRD Kotamobagu dirusak Mahasiswa

KOTAMOBAGU– Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Pergerakan Mahasiswa Bolaang Mongondow Raya menggelar demo di kantor DPRD Kotamobagu, Senin (3/4). Aksi ini menuntut Pemkot dan DPRD Kotamobagu menyatakan sikap mendukung KPK menuntaskan kasus korupsi KTP Elektronik.

IMG_20170403_112706

Massa yang tiba di kantor DPRD sekira pukul 10.00 Wita, melakukan orasi dan meminta wakil rakyat menemui mereka. Namun dari 25 anggota DPRD, hanya satu yang menemui yakni Herry Coloay. Massa marah dan menolak ditemui satu anggota DPRD saja. Mereka menginginkan 25 anggota DPRD yang menemui.

IMG_20170403_112421

Tuntutan massa tak terpenuhi, mereka marah. Mereka masuk ke ruang paripurna dan mengobrak- abrik ruang tersebut. Massa membalikkan meja dan kursi serta benda- benda lainnya.

IMG_20170403_112235

Hingga berita ini ditayangkan, aksi masih terus berlangsung. (rez)

Komentari
Artikel ini telah dibaca 57 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Malam Ini Zumba Party, Final MESRA Cup dan Kampanye Dialogis Meiddy- Syarif di Lapangan Sipatuo Jr

7 Oktober 2024 - 16:19 WITA

Kampanye Pasangan IDEAL di Kecamatan Tomini Dihadiri Ribuan Massa

6 Oktober 2024 - 20:26 WITA

Pj. Walikota Kotamobagu Menghadiri Penutupan Discover North Sulawesi Tahun 2024

3 Oktober 2024 - 15:43 WITA

MESRA Cup di Sipatuo Jr Diikuti 33 Tim se-Kotamobagu, Ajang Silaturahmi Relawan dan Pendukung Meiddy- Syarif

3 Oktober 2024 - 08:18 WITA

SDN 2 Poyowa Besar Sabet Piala Adiwiyata Mandiri dari Kementerian LHK

2 Oktober 2024 - 20:20 WITA

Sekda Kotamobagu Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024

1 Oktober 2024 - 18:14 WITA

Trending di Berita Daerah