Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Pj. Walikota Kotamobagu Hadiri Rapat Koordinasi Forkopimda Tahun 2024


27 Agu 2024 14:24 WITA


 Pj. Walikota Kotamobagu Hadiri Rapat Koordinasi Forkopimda Tahun 2024 Perbesar

KRONIK TOTABUAN, Kotamobagu – Pj. Wali Kota Kotamobagu, Abdullah Mokoginta., S.H., M.Si Pimpin Rapat Koordinasi Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Kotamobagu Tahun 2024, Senin 26 Agustus 2024, D’ Sabuah Café – Kelurahan Motoboi Kecil.  

Pada Rapat Koordinasi Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Kota Kotamobagu Tahun 2024 tersebut, membahas berbagai hal, diantaranya adalah Optimalisasi kegiatan persiapan jelang Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024 di Kota Kotamobagu dan upaya Pengendalian Inflasi di Kota Kotamobagu.

Turut hadir Dandim 1303 Bolaang Mongondow., Letkol. Inf. Fahmil Harris., S.I.P., Kapolres Kotamobagu, AKBP. Irwanto., S.IK., M.H., Kepala Kejaksaan Negeri Kotamobagu., Elwin Agustian Khahar., S.H., M.H., Ketua Pengadilan Negeri Kotamobagu, Jifly. Z. Adam., S.H., M.H., Ketua KPU Kota Kotamobagu, Mishart. A. Manoppo., S.E., Ketua Bawaslu Kota Kotamobagu, Yunita Mokodompit, S.Sos, para Asisten, serta sejumlah Pimpinan OPD dilingkungan Pemerintah Daerah Kota Kotamobagu.(Reto)

Komentari
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Hadiri Pelantikan TP-PKK Kotamobagu, Ini Pesan Abdullah Mokoginta

26 Agustus 2024 - 21:59 WITA

Pj. Walikota Kotamobagu Uji Coba Implementasi Kebijakan Pelayanan Administrasi Kependudukan dan Pencatatan Sipil Keliling

26 Agustus 2024 - 21:03 WITA

MESRA Tes Kesehatan di RSUD Kotamobagu, Tinggal Tunggu Jadwal Pendaftaran

24 Agustus 2024 - 19:34 WITA

Meiddy- Syarif Temui Mahasiswa yang Demo di Kantor DPRD, Ini Tuntutan Mereka

24 Agustus 2024 - 19:15 WITA

Heboh! Belasan Ribu Pendukung Arak Meiddy Makalalag dan Syarif Mokodongan Keliling Kotamobagu

23 Agustus 2024 - 20:43 WITA

Nasdem dan PPP Resmi Usung Meiddy- Syarif di Pilwako Kotamobagu

22 Agustus 2024 - 12:04 WITA

Trending di Berita Daerah