Menu

Mode Gelap

Berita Bolmong

Pemkab tak Gelar Apel Perdana


3 Jan 2017 07:53 WITA


 Apel perdana seperti ini tak dilaksanakan Pemkab Bolmong Perbesar

Apel perdana seperti ini tak dilaksanakan Pemkab Bolmong

Apel perdana seperti ini tak dilaksanakan Pemkab Bolmong
Apel perdana seperti ini tak dilaksanakan Pemkab Bolmong

LOLAK – Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Bolaang Mongondow, Selasa (3/1), belum melaksanakan apel perdana bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di halaman Kantor yang berada di Desa Lalow, Kecamatan Lolak.

Pantauan, setiap Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) menggelar apel di Kantor masing-masing. “Mungkin karena belum ada Penjabat Bupati jadi apel perdana belum dilaksanakan,” ujar salah satu ASN di Sekertariat Daerah (Setda) Bolmong.

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD), Zainudin Paputungan, membenarkan. “Iya, Pak Bupati masih di manado dalam rangka mengikuti pengukuhan. Jadi kemungkinan besar apel perdana dilaksanakan esok (Rabu 4 Januari),” kata Zainudin.

Menurutnya, bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) yang tak mengikuti apel perdana, akan diberikan sangsi. “Pasti diberikan sangsi. Bisa berupa sangsi pemotongan TPP, diberikan surat teguran dan membuat surat pernyataan,” tegasnya. (ahr)

 

Komentari
Artikel ini telah dibaca 15 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Perguruan Tinggi Segera Dibangun di Bolmong, YSK- Yusra Tinjau Lokasi Pembangunan

14 Maret 2025 - 15:28 WITA

Ini 7 Misi Prioritas Pembangunan Bupati Yusra Alhabsyi, Bolmong Bakal Maju dan Sejahtera

10 Maret 2025 - 16:29 WITA

Kabar Terbaru THR ASN Bolmong, Catat Jumlah Penerima dan Besaran Anggaran Disiapkan Pemkab

10 Maret 2025 - 15:52 WITA

Serap Aspirasi Masyarakat, Novrita Simbala Gelar Reses Tahap 1 Tahun 2025

7 Maret 2025 - 21:33 WITA

Komisi III DPRD Bolmong Gelar RDP Bersama Mitra Kerja Eksekutif

11 Februari 2025 - 18:56 WITA

DPRD Bolmong Gelar RDP Bersama Pemerintah Daerah

10 Februari 2025 - 18:49 WITA

Trending di Advertorial