Menu

Mode Gelap

Berita Kotamobagu

Tatong Terima Penghargaan Kemenkeu


13 Des 2016 05:14 WITA


 Wali Kota Tatong Bara menerima piagam penghargaan Kemenkeu yang diserahkan melalui Gubernur Sulut Olly Dondokambey Perbesar

Wali Kota Tatong Bara menerima piagam penghargaan Kemenkeu yang diserahkan melalui Gubernur Sulut Olly Dondokambey

Wali Kota Tatong Bara menerima piagam penghargaan Kemenkeu yang diserahkan melalui Gubernur Sulut Olly Dondokambey
Wali Kota Tatong Bara menerima piagam penghargaan Kemenkeu yang diserahkan melalui Gubernur Sulut Olly Dondokambey

KOTAMOBAGU- Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu kembali menerima penghargaan tingkat nasional. Kali ini dari Kementerian Keuangan RI. Piagam penghargaan ditandatangani Menteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati diserahkan kepada Wali Kota Tatong Bara melalui Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Olly Dondokambey, Selasa (13/13), di Ruang Mapalus Kantor Gubernur.
Penyerahan piagam penghargaan diberikan di sela acara penyerahan daftar isian anggaran (DIPA) 2017 oleh gubernur kepada seluruh kepala daerah se- Sulut. Pemkot Kotamobagu dinilai mampu menyusun dan menyajikan laporan keuangan tahun 2015 dengan standar tertinggi dalam akuntansi keuangan pemerintah.
“Penghargaan dari Kementerian Keuangan ini adalah pengakuan atas kerja keras semua pihak mengelola keuangan daerah. Ini patut kita syukuri, sekaligus harus menambah semangat kita untuk terus bekerja lebih baik lagi terutama dalam mengelola keuangan daerah,” ungkap Wali Kota Tatong Bara, Selasa (13/12). (rez)

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Pemkot Kotamobagu Terima Penghargaan Implementasi RB Terbaik Semua Tema Tahun 2023

6 Desember 2023 - 18:12 WITA

Satpol-PP Tertibkan Pedagang di Pasar 23 Maret

5 Desember 2023 - 16:19 WITA

Jaga Stabilitas Harga Bapok Jelang Nataru, Pemkot Bakal Gelar Opas dalam Waktu Dekat

4 Desember 2023 - 20:49 WITA

Bunda Literasi Kotamobagu Hadiri Kegiatan Sosialisasi Minat Baca di Manado

4 Desember 2023 - 20:46 WITA

Walikota Tinjau Langsung Proses Evakuasi Korban Banjir di Gogagoman

3 Desember 2023 - 22:33 WITA

Walikota Kotamobagu Hadiri Milad Muhammadiyah ke-111 Tahun

3 Desember 2023 - 20:44 WITA

Trending di Berita Daerah