Menu

Mode Gelap

Berita Bolmong

30 Anggota DPRD Periksa Penyakit Jantung dan Diabetes


6 Feb 2017 23:51 WITA


 Welty Komaling Perbesar

Welty Komaling

Ketua DPRD Bolmong, Welty Komaling
Ketua DPRD Bolmong, Welty Komaling

LOLAK – Sebanyak 30 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bolaang Mongondow, Rabu 8 Februari 2017, akan melakukan pemeriksaan kesehatan jantung dan diabetes.

Hal ini dikatakan Ketua DPRD, Welty Komaling. “Ada program dari Dinas Kesehatan Provinsi Sulut untuk pemeriksaan kesehatan 30 anggota DPRD. Penyakit yang akan diperiksa diabetes dan jantung,” kata Welty.

Menurutnya, hal itu sudah diketahui seluruh anggota DPRD. “Semua wajib hadir dalam pemeriksaan nanti. Pemeriksaan bertempat di kantor DPRD,” jelas Welty.

Advertisements
Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Utara

Kepala Bagian Persidangan dan Risalah, Sekertariat DPRD, Jenly Mongilong menambahkan, selain pemeriksaan 30 anggota DPRD, juga akan dilakukan pemeriksaan bagi Kepala Satuan Perangkat Daerah (SKPD). “Ini program kerjasama antara dinas kesehatan Provinsi Sulut dan Kabupaten Bolmong. Tidak hanya anggota DPRD, kepala SKPD juga akan diperiksa dalam program ini,” tandas Jenly. (ahr)

 

Komentari
Artikel ini telah dibaca 20 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Operasi Keselamatan Musi 2025 di Hari Valentine, Kapolres Muba bagikan Cokelat

14 Februari 2025 - 15:39 WITA

Pemkab Muba Sambut Kunjungan Danrem 044 Gapo, Makan Malam Dihadiri Bupati Terpilih

13 Februari 2025 - 15:05 WITA

Workshop Mendongeng di Muba Disambut Antusias, 662 Peserta Terlibat Aktif

12 Februari 2025 - 17:00 WITA

Komitmen Jalankan Tupoksi, Dinkominfo Muba Lakukan Penandatanganan Pakta Integritas 2025

11 Februari 2025 - 09:18 WITA

Pemkab Sambut Hangat IKA Muba Kabupaten OKU, Bahas Silaturahmi dan Program Makan Bergizi Gratis

10 Februari 2025 - 14:40 WITA

Proyek Lapangan Tenis Bermasalah, Kejari Kotamobagu Akan Turun Tangan

10 Februari 2025 - 13:32 WITA

Trending di Berita Daerah