Menu

Mode Gelap

Berita Kotamobagu

Dinkes Kotamobagu Terima 81 Laporan Kasus DBD di 2019


10 Mei 2019 20:52 WITA


 Dinkes Kotamobagu Terima 81 Laporan Kasus DBD di 2019 Perbesar

KOTAMOBAGU– Dinas Kesehatan (Dinkes) Kotamobagu telah menerima 81 laporan kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) sepanjanh tahun 2019 ini.

Namun menurut Kepala Dinkes Kotamobagu, Devie CH Lala, dari laporan tersebut tidak ditemukan adanya status Kejadian Luar Biasa.

“Kalau sudah masuk dalam KLB, itu harus langsung ditangani oleh pihak rumah sakit. Namun lima bulan ini hanya laporan saja yang masuk dan tidak ada korban jiwa,” jelasnya kepada Kronik Totabuan, Jumat (10/5/2019).

Ia pun membeberkan untuk bulan Januari ada 38 laporan yang masuk, Februari 30 laporan, Maret 10 laporan, April 3 laporan, dan Mei ini belum ada laporan.

Dalam laporan tersebut, paling kasus paling dominan atau terbanyak berada di Kecamatan Kotamobagu Timur.

“Penyakit DBD ini bisa meyerang siapa saja dan kapan saja jika kebersihan lingkungan tidak dijaga. Untuk Kotamobagu Timur memang banyak laporan terkait DBD. Untuk itu saya berharap kebersihan lingkungan dapat dijaga khususnya saat musim penghujan tiba,” pungkasnya. (sav)

Komentari
Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Repdem Kotamobagu Dukung Meiddy Makalalag Calon Walikota, Ella: Solid Bergerak

20 April 2024 - 10:00 WITA

Pj. Walikota Kotamobagu Ikuti Rapat Evaluasi Tugas Pemerintahan Bersama Pemprov

18 April 2024 - 20:21 WITA

Pj Walikota Kotamobagu Hadiri Perayaan Hari Raya Ketupat di Kelurahan Upai

17 April 2024 - 20:18 WITA

Pj. Walikota Pimpin Apel Perdana ASN Pemkot Kotamobagu

16 April 2024 - 21:46 WITA

Pj. Wali Kota Kotamobagu Hadiri Hari Raya Ketupat di Desa Moyag Todulan

16 April 2024 - 21:25 WITA

Pj. Walikota Kotamobagu Hadiri Perayaan Hari Raya Binarundak di Motoboi Besar

15 April 2024 - 21:32 WITA

Trending di Berita Daerah