Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Banjir dan Longsor Manado, Gubernur Olly Dondokambey dan Walikota Andrei Angouw Langsung Turun ke Lokasi


27 Jan 2023 13:44 WITA


 Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey dan Walikota Manado Andrei Angouw langsung turun ke lokasi banjir. (Foto: Istimewa) Perbesar

Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey dan Walikota Manado Andrei Angouw langsung turun ke lokasi banjir. (Foto: Istimewa)

KRONIK TOTABUAN – Banjir melanda Kota Manado, Jumat (27/1/2023). Gubernur Sulawesi Utara, Olly Dondokambey dan Walikota Manado, Andrei Angouw langsung turun ke lokasi banjir.

Titik-titik terjadi banjir di antaranya Kawasan Banjer yang selama ini langganan banjir, Taas, Ranomouut, Liwas, Malendeng. Ketinggian air di titik-titik tersebut mencapai paha orang dewasa.

Di Kecamatan Tuminting tepatnya di Mahawu dan Bailang, air mencapai dada orang dewasa.

Di Jalan Ring Road juga tak luput dari banjir. Tepatnya di kompleks SPBU air menutupi badan jalan sehingga menyebabkan kemacetan.

Jalan Piere Tendean dan Sudirman yang jadi pusat perbelanjaan juga air setinggi ban mobil menyebabkan kemacetan. Di Tikala juga banjir.

Di Mapanget- Pandu akses jalan penghubung putus karena longsor.

Gubernur Olly Dondokambey dan Walikota Manado Andrei Angouw turun bersama turun ke sejumlah lokasi banjir dan menemui masyarakat. Demikian pula Wakil Gubernur Steven Kandouw.

Pemprov Sulut dan Pemkot Manado telah membuka posko bencan. (Rensa)

Artikel ini telah dibaca 120 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Ini Harapan Pj. Walikota untuk Alumni IKTGM Aplikasikan Ilmu Untuk Masyarakat

30 September 2023 - 20:25 WITA

Hadiri Reuni Akbar SPG Negeri Kotamobagu, Pj. Walikota Cerita Pengalaman Saat Bersekolah

30 September 2023 - 20:20 WITA

Pj. Walikota Kotamobagu Hadiri Wisuda IKTGM Kotamobagu

30 September 2023 - 19:54 WITA

Penjabat Walikota Kotamobagu Hadiri Closing Ceremony Discover North Sulawesi

29 September 2023 - 21:26 WITA

Nama Penjabat Walikota Kotamobagu Dicatut Dalam Penipian, Warga Diimbau Waspada

29 September 2023 - 10:27 WITA

Penjabat Walikota Kotamobagu Hadiri Paripurna Penyampaian KUPA-PPAS Tahun Anggaran 2023

27 September 2023 - 09:53 WITA

Trending di Berita Daerah