Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Pejuang Pembentukan Daerah Harus Diapresiasi


23 Mei 2017 09:01 WITA


 Walikota Tatong Bara menjadi irup peringatan HUT Kotamobagu ke-10 Perbesar

Walikota Tatong Bara menjadi irup peringatan HUT Kotamobagu ke-10

Walikota Tatong Bara menjadi irup peringatan HUT Kotamobagu ke-10
Walikota Tatong Bara menjadi irup peringatan HUT Kotamobagu ke-10

KOTAMOBAGU– Memasuki usia ke-10 tahun, Kota Kotamobagu yang dibentuk berdasarkan undang-undang, nomor 4 tahun 2007, sebagai daerah otonom baru di daerah Provinsi Sulut, tidak lepas dari peran leluhur dan tokoh pejuang pembentukan daerah tersebut.

Walikota Tatong Bara menyampaikan, agar perjuangan yang dilakukan tersebut, harus dimaknai dan dihormati setinggi-tingginya.

“Mari kita sama-sama doakan para leluhur dan pejuang daerah yangbtelah gugur mendahului kita. Penghargaan dan apresiasi setinggi-tingginya kita berikan atas apa yang sudah diberikan dengan darah dan keringat mereka untuk menggapai cita-cita daerah yang makmur dan maju serta sejahtera masyarakatnya,” kata Tatong saat memberikan sambutan pada upacara HUT Kotamobagu ke-10 di Lapangan Boki Hotinimbang, Selasa (23/5).

Ia berpesan, dalam pelaksanaan pembangunan, harus saling gotong royong senagaiamana yang menjadi moto leluhur, mototabian, mototanoban bo mototompiaan.

“Jangan memandang pangkat, derajat, warna, ras maupun agama dalam ikatan persaudaraan kita di daerah ini. Sebab, dengan persatuan kita semua, apa yang kita impikan, daerahperekonomian,serta masyarakat yang sejahtera, rukun dan damai bisa tercapai,” ujarnya. (rez)

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Raih Nilai Tertinggi se-Sulut, Kotamobagu Sabet Penghargaan Kota Peduli HAM 2023

11 Desember 2023 - 14:21 WITA

Anne Juniarti Roseno Resmi Nahkodai KORMI Boltim

11 Desember 2023 - 13:57 WITA

BREAKING NEWS! Tahlis Gallang Resmi Dilantik Sebagai Kadis Koperasi dan UKM Provinsi Sulut

11 Desember 2023 - 11:55 WITA

Meriahkan KPU Run 2023, Kokot Runners Turut Sosialisasikan Pemilu 14 Februari 2024

10 Desember 2023 - 22:54 WITA

Ady- Finda Terpilih Ketua dan Sekretaris AMSI Sulut

10 Desember 2023 - 17:23 WITA

Pemkot Kotamobagu Lakukan Sosialisasi Terkait Penertiban Pedagang di Area Eks Bioskop Palapa

10 Desember 2023 - 14:37 WITA

Trending di Berita Daerah